Sabtu, 22 September 2018

Daftar Negara - Negara Yang Tidak Pernah Lolos Piala Dunia

Negara Yang Tidak Pernah Lolos Piala Dunia
Menjadi juara diajang bergengsi seperti piala dunia merupakan sebuah kebanggaan tersendiri baik bagi negara maupun rakyatnya. Tapi ironisnya, tidak semua negara bisa merasakan bagaimana nikmatnya menjadi juara piala dunia. Bahkan belum sempat merasakan bagaimana rasanya bermain diajang sepak bola bergengsi piala dunia.
Berikut adalah daftar negara - negara  yang tidak pernah lolos piala dunia bahkan belum pernah ikut ke Piala Dunia, mulai dari negara-negara Asia sampai ke negara Amerika. siapakah sajakah negara – negara tersebut? Berikut uraiannya:
1. Negara Asia Yang Belum Pernah Ikut Ke Piala Dunia
a. Negara Asia bagian Tengah Dan Selatan diantaranya:
Negara Afganistan Afganistan
Negara Bangladesh
Negara Bhutan
Negara India
Negara Kirgistan
Negara Maladewa
Negara Nepal
Negara Pakistan
Negara Sri Lanka
Negara Tajikistan
Negara Turkmenistan
Negara Uzbekistan
b. Asia Bagian Timur  diantaranya:
Negara Guam
Negara Hong Kong
Negara Macau
Negara Mongolia
Negara Northern Mariana Islands
Negara Chinese Taipei
c. Asia BagianTenggara
Negara Brunei
Negara Kamboja
Negara Laos
Negara Malaysia
Negara Myanmar
Negara Pilipina
Negara Singapura
Negara Thailand
Negara Timor-Leste
Negara Vietnam
d. Asia Bagian Barat
Negara Bahrain
Negara Jordan
Negara Libanon
Negara Oman
Negara Palestina
Negara Qatar
Negara Suriah
Negara Yaman
2. Negara Afrika Yang Belum Pernah Ikut Ke Piala Dunia
1. Burkina Faso
2. Burkina Faso
3. Cape Verde
4. Gambia
5. Guinea
6. Guinea-Bissau
7. Liberia
8. Mali
9. Liberia
10. Mauritania
11. Niger
12. Sierra Leone
13. Togo
14. Republik Afrika Tengah
15. Chad
16. Kongo
17. DR Kongo
18. Equatorial Guinea
19. Gabon
20. Sao Tome dan Principe
21. Burundi
22. Djibouti
23. Ethiopia
24. Eritrea
25. Kenya
26. Rwanda
27. Somalia
28. South Sudan
29. Sudan
30. Tanzania
31. Uganda
32. Zanzibar
33. Botswana
34. Comoros
35. Lesotho
36. Mauritius
37. Madagaskar
38. Malawi
39. Mozambik
40. Namibia
41. Seychelles
42. Swaziland
43. Zambia
44. Zimbabwe
45. Reunion
3. Negara Amerika Selatan Yang Belum Pernah Ikut Ke Piala Dunia
1. Venezuela, Merupakan satu – satunya negara  yang tidak pernah lolos piala dunia dibenua Amerika.

0 komentar:

Posting Komentar